Friday, November 18, 2016

Sistem Pemerintahan Venezuela

Venezuela adalah negara republik yang memiliki sistem pemerintahan secara presidensial.

Eksekutif
Presiden menjabat sebagai kepala negara sekaligus menjadi sebagai kepala pemerintahan. Presiden dipilih secara langsung, dan presiden yang terpilih akan menjabat selama enam tahun.

Legislatif Parlemen Venezuela (Unikameral/Asamblea Nacional) memiliki 165 kursi tersedia dengan 3 kursi khusus jatah bagi perwakilan etnis asli Venezuela. Masa jabatan anggota parlemen adalah 5 tahun, dan mereka dipilih secara pemilu proporsional.

Yudikatif
Secara yudikatif, Venezuela memiliki Mahkamah Agung (Tribunal Suprema de Justicia). Anggota mereka dipilih oleh National Assembly untuk masa jabatan selama 2 tahun.

No comments:

Post a Comment